Sabtu, 21 Februari 2015

Chattingan terenkripsi menggunakan copycat

// // Leave a Comment

Cryptocat

Adalah sebuah addons di browser yang biasa digunakan untuk chatting secara private. Dan lumayan safe, dengan enkripsi.

Memakai Cryptocat

Sebelumnya, silahkan install dulu addons cryptocat ini di browser kamu.

https://crypto.cat/

Untuk firefox klik disini

Untuk chrome klik disini

Menggunakan cryptocat sangatlah mudah, dan tidak sulit.
1. Membuka cryptocat

Di firefox

Lihat pada pojok kanan atas browser, klik gambar kucing yang ada di menubar.



Di chrome

Tulis chrome://apps  di url browser.



Cari lambang cryptocat yang berbentuk kucing.



2. Kita akan dibawa ke halaman local cryptocat.

Pada bagian atas, kita akan mengisinya dengan channel yang akan kita masuki. Kemudian dibawahnya kita bisa menulis nickname yang kita gunakan. Lihat gambar di atas.

3. Isi channel dan nickname kamu. Disini saya mengambil contoh akan masuk ke channel imc dengan nickname cah_keren.

 4. Klik connect dan tunggu sebentar. Cryptocat akan meng-koneksi ke server dan mem-pairing key kita dengan channel server.

5. Jika telah selesai akan muncul seperti gambar berikut.


 6. Silahkan tulis apa yang ingin anda katakan di bawah.


7. Jangan lupa untuk lihat pengaturan cryptocatnya di pojok kanan atas.



Comments
0 Comments

0 komentar:

Posting Komentar

Kritik dan sarannya kawan.